Profil Bae Yong Joon

Bae Yong Joon, salah satu artis ngetop korea selatan yang dikenal dengan peran-perannya di berbagai serial drama korea. BYJ, itulah penggemar menyebutnya, BYJ lahir di Korea Selatan pada 29 Agustus 1972. Dan uniknya, di jepang ia dipanggil Yon-sama (panggilan kehormatan).

 


Bae Young Joon memulai debutnya pada tahun 1995 dengan Drama TV berjudul "Love Greeting" dan Film "PPILKU". Dan dilanjutkan dengan beberapa film dan drama TVnya di bawah ini :


Film :
1995: PPILKU
2003: UNTOLD SCANDAL
2005: APRIL SNOW


Drama Televisi :

1994: SALUT D'AMOUR (LOVE GREETING)
1995: SIX STEPS TO SEPARATION
1995: SEA BREEZE
1995: A SUNNY PLACE OF THE YOUNG
1996: PAPA
1997: FIRST LOVE
1998: THE BAREFOOTED YOUTH
1999: DID WE REALLY LOVE?
2001: HOTELIER
2002: WINTER SONATA
2007: HOTELIER
2007: THE STORY OF THE FIRST KING'S FOUR GODS
2010: DREAM HIGH



Dan beberapa penghargaan yang Bae Yong Joon raih :

1995: KBS Drama: Pendatang Baru Terbaik & Penghargaan Fotogenik
1996: KBS Drama: Penghargaan Aktor Terbaik & Penghargaan Aktor Populer
1997: 33rd Bak Sang: Penghargaan Kepopuleran
2002: 38th Bak Sang: Penghargaan Kepopuleran
2002: KBS Drama: Aktor Terbaik & Aktor Terpopuler
2003: Blue Dragon: Bintang Populer dan Pendatang Baru Terbaik


\

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar ya!